DIY Mengatasi Kaca Depan Mobil Berembun Saat Hujan


Saat berkendara dalam kondisi turun hujan, terjedi perbedaan suhu udara antara wilayah diluar mobil dengan area di dalamnya. Saat itulah terjadi penguapan yang mendorong air yang tertempel di pori-pori interior mobil menjadi uap air. Selanjutnya, uap-uap air tersebut mengumpul di kaca dan membentuk embun




Ini terjadi karena karet balon yang dekat firewall sudah agak kempes dimakan usia dan udara panas mesin terdorong keluar ke kaca depan oleh visco fan. solusinya dapat diatasi dengan memasukkan selang water pass (1,5 mtr beli di toko bangunan) seperti pada gambar berikut:






sumber : Kaskus.com I KIOC I

No comments:

Post a Comment